Kamis, 26 Juni 2014

Setelah anda menetapkan tujuan perakitan, mempersiapkan bahan dan peralatan, mempersiapkan komponen utama dan mempersiapkan komponen pelengkap. Sekarang waktunya kita merakit, sebagai seorang teknisi, sebaiknya merakit pada posisis berdiri agar lebih leluasa.

Ikuti tahap demi tahap sesuai urutan di bawah ini

  1.  jika anda menggunakan casing, siapkan casing diatas tempat perakitan

    - lepaskan tutup casing, letakkan di tempat yang aman

  2. Pasang Power supply pada Casing

  3. Siapkan Motherboard

  4. Pasang Prosessor dan kipas prosessor pada mohterboard

  5. Pasang Memory (RAM) pada Motherboard

  6. Pasang Motherboard , Harddisk, CD/DVDroom pada Casing

  7. Hubungkan Hardisk dan CD/DVDroom pada Motherboard menggunakan kabel SATA/PATA

  8. Hubungkan Power supply pada Motherboard, Hardisk, dan CD/DVDroom 

  9. Hubungkan kabel Panel1 dan audio pada Motherboard

  10. Tutup casing dan pasang komponen pelengkap pada Motherboard melalui slot I/O

Selamat anda sudah berhasil Merakit Sebuah Komputer 
teknik teknik tertentu yang harus diperhatikan,
- cara menghubungkan semua komponen menggunakan kabel

0 komentar:

Posting Komentar

Translate this blog with click the flag from your country

English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified